News

Ribuan Orang Jalan Santai Prabowo-Gibran

 Selasa, 06 Februari 2024, 13:15 WITA

IKUTI BERITABALI.TV LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Beritabali.tv, Denpasar. 

Ribuan orang padati jalan santai Prabowo Gibran Minggu pagi di Lapangan Umum Niti Mandala Renon, Kota Denpasar. Simpatisan serta warga Kota Denpasar dan sekitarnya kompak berpakaian putih terlihat sangat antusias mengikuti jalan santai ini

Masyarakat sangat antusias mengikuti jalan sehat. Peserta dapat menikmatinya dengan tertawa serta riang gembira dalam jalan sehat di Renon. Anak Agung Gede Agung melaporkan dari Kota Denpasar

Penulis : bbn/beritabali.tv

Editor : I Kadek Ade Chandra Putra